Rapat Kerja Komisi D Bahas RAPBD DIY Tahun Anggaran 2019

Jogja, dprd-dy.go.id – DPRD DIY selenggarakan Raker Komisi-komisi pada Selasa (9/10/2018). Pada hari ini terdapat pembahasan yang dilakukan oleh Komisi D dengan agenda Pembahasan Komisi D terhadap RAPBD DIY Tahun Anggaran 2019. Raker dipimpin oleh Suwardi selaku Sekretaris, dan juga dihadiri oleh Nur Sasmito selaku Wakil Ketua Komisi D. Raker Komisi D pun mengundang beberapa instansi antara lain Biro Adm. Kesra&Kemasyarakatan Setda DIY, BPPM DIY, Dinas Kesehatan DIY, RS Paru Respira, serta RS Jiwa Grhasia. (ra)

 

 

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*