
Pelajari Peran Lembaga Legislatif, Mahasiswa Universitas Kadiri Kunjungi DPRD DIY
Jogja, dprd-diy.go.id – Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Kadiri melakukan audiensi untuk memahami secara langsung tentang Lembaga DPRD DIY serta perannya sebagai Legislatif dalam ketatanegaraan khususnya ….